Ditulis oleh Lia/Lutfan Sinatra Bicara KAUST tidak melulu tentang risetnya, tapi juga tentang fasilitasnya yang super lengkap. Lengkapnya fasilitas KAUST ini benar-benar dirasakan oleh seluruh komunitas termasuk komunitas para ibu hamil. Mulai kontrol pertama kandungan hingga pasca melahirkan dapat dilakukan di KAUST. Tepatnya di KAUST Medical Center (KMC), nama sebuah klinik dalam KAUST. KMC memiliki […]
